Edukasi Puasa Sebelum Tindakan Operasi dalam Upaya Peningkatan Pengetahuan Pasien di Poli Bedah Rumah Sakit Islam Purwokerto

Main Article Content

Rudi Gunawan (*) gunawanrudi159@gmail.com
Roro Lintang Suryani
Asmat Burhan

(*) Corresponding Author

Abstract

Tindakan keperawatan perioperatif inilah seorang pasien dipersiapkan salah satunya seorang pasien diharuskan melaukan puasa. Puasa adalah tindakan persiapan sebelum operasi, pasien tidak boleh makan atau minum dimulai pada waktu tertentu sebelum operasi. Lamanya puasa yang dibutuhkan tergantung dari banyak faktor, seperti jenis operasi, waktu makan terakhir sampai dimulainya tindakan (pada operasi emergensi), tipe makanan, dan pengobatan yang diberikan pada pasien sebelum operasi. Berdasarkan survey yang telah dilakukan menunjukkan dari hasil pengamatan yang dilakukan selama praktek klinik I dan III di salah satu Rumah Sakit Negeri dan Rumah Sakit Swasta di Bali terdapat 1-5 orang pasien yang mengalami kejadian aspirasi. Pengabdian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan pasien dan memberikan pemahaman untuk meningkatkan pengetahuan tentang pelaksanaan puasa sebelum tindakan operasi di Poli Bedah Rumah Sakit Islam Purwokerto. Metode yang digunakan yaitu edukasi dengan mengimplementasikan pelaksanaan puasa sebelum tindakan operasi di Poli Bedah Rumah Sakit Islam Purwokerto. Tingkat pengetahuan pasien tentang pelaksanaan puasa sebelum tindakan operasi di Poli Bedah Rumah Sakit Islam Purwokerto sebelum diberikan edukasi yang paling dominan pada pengetahuan cukup (40%). Sedangkan, setelah diberikan edukasi yang paling dominan pengetahuan kategori baik (50%).

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Gunawan, R., Suryani, R. L., & Burhan, A. (2024). Edukasi Puasa Sebelum Tindakan Operasi dalam Upaya Peningkatan Pengetahuan Pasien di Poli Bedah Rumah Sakit Islam Purwokerto. Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Kesehatan, 1(2), 102–112. https://doi.org/10.70109/jupenkes.v1i2.16
Section
Articles

References

Ardiyansyah, M, A. M. (2023). Gambaran Tingkat Pengetahuan Tentang Puasa Pra Operasi Pada Pasien Di Rsud H. Padjonga Daeng Ngalle Kabupaten Takalar ProvinsiSulawesiSelatan.2(7),1–14. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK558907/

Fadli, Toalib, I., & Kassaming. (2019). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Terhadap Tingkat Kecemasan Pada Pasien Pre Operasi Mayor. Jurnal Ilmiah KesehatanDiagnosis,13,670–674. https://jurnal.stikesnh.ac.id/index.php/jikd/article/view/115

Hendrawan, A. (2019). Gambaran Tingkat Pengetahuan Tenaga Kerja Pt’X’ Tentang Undang-Undang Dan Peraturan Kesehatan Dan Keselamatan Kerja. Jurnal Delima Harapan, 6(2), 69–81. https://doi.org/10.31935/delima.v6i2.76

Husnah, O.T. Mustaqim, H., Hayati, H. (2023). Identifikasi Kualitas Hidup Pasien Pasca Laparatomi di RSUD Meuraxa Banda Aceh Tahun 2022. Media Kesehatan Masyarakat Indonesia. 22(3), 2023.

Kemenkes, R. I. (2018). Profl Kesehatan RI Tahun 2018. Jakarta, Kementrian Kesehatan RI

Krismanto J., Jenie I.M. (2021). Evaluasi Penggunaan Surgical Safety Checklist Terhadap Kematian Pasien Setelah Laparotomi Darurat Di Kamar Operasi. J Telenursing. 2021;3(Vol 3 No 2 (2021):390-400.

Kurniawan, A., Kurnia, E., & Triyoga, A. (2018). Pengetahuan Pasien Pre Operasi Dalam Persiapan Pembedahan. Jurnal Penelitian Keperawatan, 4(2). https://doi.org/10.32660/jurnal.v4i2.325

Melani, N.M. (2022). Gambaran Pengetahuan Pasien Pra Operasi Tentang Puasa Di RSUD Sanjiwani Gianyar, Skripsi. Program Studi D IV Keperawatan Anestesiologi. Institut Teknologi Kesehatan Bali

Mujiburrahman, M., Riyadi, M. E., & Ningsih, M. U. (2020). Hubungan pengetahuan dengan perilaku pencegahan COVID-19 di masyarakat. Jurnal Keperawatan Terpadu (Integrated Nursing Journal), 2(2), 130–140.

Petralina, B.-. (2020). Determinan Tingkat Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Pemeriksaan Triple Eliminasi. Husada Mahakam: Jurnal Kesehatan, 10(1), 85. https://doi.org/10.35963/hmjk.v10i1.217

Rahmatia (2023). Gambaran Tingkat Pengetahuan Tentang Puasa Pra Operasi Pada Pasien Di Rsud H. Padjonga Daeng Ngalle Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan. Jurnal Cakrawala IlmiahVol.2, No.7, Maret 2023

Saputra, A. (2021). Gambaran Pengetahuan Pasien Pra Operasi Tentang Pentingnya Puasa di RS. Sri Pamela Medika Nusantara Tebing Tinggi. Skripsi. Program Studi D IV Keperawatan Anestesiologi. Institut Teknologi Kesehatan Bali

Sari, A. R., Rahman, F., Wulandari, A., Pujianti, N., Laily, N., Anhar, V. Y., Anggraini, L., Azmiyannoor, M., Ridwan, A. M., & Muddin, F. I. (2020). Perilaku Pencegahan Covid-19 Ditinjau dari Karakteristik Individu dan Sikap Masyarakat. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan MasyarakatIndonesia,1(1),32–37. https://doi.org/10.15294/jpPkMi.v1i1.41428

Valda, G. (2020). “Kenapa Harus Puasa Sebelum Operasi?” Klik Dokter. https://www.klikdokter.com/info-sehat/read/2998639/ kenapa-harus- puasa-sebelum-operasi (January 10, 2023)

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.