Sosialisasi SADARI untuk Deteksi Dini Kanker Payudara di Posyandu IBI Jabal Nur
Main Article Content
Abstract
Kanker payudara merupakan penyakit yang berkembang dari sel-sel payudara yang mengalami pertumbuhan tidak terkendali. Kanker payudara lebih umum terjadi pada wanita, meskipun pria juga dapat terkena penyakit ini dengan prevalensi yang jauh lebih rendah. Di Indonesia, kanker payudara merupakan penyebab utama kematian pada wanita, yang menekankan urgensi pentingnya peningkatan kesadaran dan pengetahuan masyarakat tentang deteksi dini. Di Indonesia kasus kanker payudara menempati urutan pertama dengan frekuensi relatif sebesar 18,6%. Salah satu langkah efektif dalam mendeteksi dini kanker payudara adalah melalui pemeriksaan payudara sendiri atau SADARI. Pemeriksaan payudara sendiri (SADARI) adalah metode sederhana yang dapat dilakukan oleh setiap individu untuk mendeteksi tanda-tanda awal kanker payudara. Pemeriksaan SADARI terletak pada kemampuannya untuk mengidentifikasi perubahan yang mencurigakan pada jaringan payudara sebelum berkembang menjadi kondisi yang lebih serius. Meskipun demikian, banyak masyarakat yang belum sepenuhnya menyadari pentingnya melakukan pemeriksaan ini secara rutin. Pemeriksaan payudara sendiri (SADARI) adalah metode sederhana yang dapat dilakukan oleh setiap individu untuk mendeteksi tanda-tanda awal kanker payudara. Tujuan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah melakukan pemberdayaan kelompok masyarakat melalui sosialisasi SADARI dalam upaya mendeteksi dini kanker payudara. Metode pengabdian masyarakat yang dilakukan adalah dengan melakukan kegiatan edukasi 1 hari yaitu tanggal 7 September 2024 kemudian di lakukan observasi dan evaluasi satu kali kunjungan kepada peserta yaitu pada tanggal 21 September 2024 dalam melakukan SADARI. Hasil posttest menunjukkan pengetahuan peserta setelah dilakukan edukasi mengalami peningkatan jika dibandingkan dengan hasil pretest. Jika dilihat hasil postest 100% pengetahuan peserta tentang SADARI mengalami peningkatan.
Downloads
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Alfiani, N., & Suraningsih, N. (2022). Pemberdayaan Kader Posyandu Dalam Upaya Sosialisasi Deteksi Dini Kanker Payudara Dengan Metode Sadari. Jurnal Implementasi Pengabdian Masyarakat, 3, 5–24.
Astuti, D. W. (2021). Hubungan Usia Dan Pengetahuan Siswa Terhadap Deteksi Dini Kanker Payudara. Babul Ilmi Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan, 13(2), 121–129. https://doi.org/10.36729/bi.v13i2.931
Darwati, L., Nikmah, K., & Aziz, M. N. A. (2021). Sosialisasi SADARI (Pemeriksaan Payudara Sendiri) sebagai upaya awal pencegahan Ca Mamae. Journal of Community Engagement in Health, 4(2), 325–331. https://doi.org/10.30994/jceh.v4i2.236
Hayati, N., Wahyuni, A., & Kusumawati, W. (2023). Pencegahan Kanker Payudara melalui Sadari dan Sadanis di Era Pandemi Covid-19. Jurnal Surya Masyarakat, 5(2), 172. https://doi.org/10.26714/jsm.5.2.2023.172-178
Hidayah Akil, S. N., Pratiwi, D., Mukti Widagda, T. M., Puteri, A. R., & Annisya, E. I. (2024). Peningkatan Pengetahuan Kanker Payudara Melalui Program Education To Prevent Breast Cancer (C-TOPRAC). Jurnal Visi Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(1), 177–189. https://doi.org/10.51622/pengabdian.v5i1.1412
Hidayati, R. (2022). Pelatihan Deteksi Dini Cancer (Ca) Mammae dan Pemeriksaan SADARI Pada Kader Kesehatan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, 2(5), 523–529. https://doi.org/10.52436/1.jpmi.715
Indah Fitriwati, C., Kesehatan, F., Administrasi dan Kesehatan Setih Setio Muara Bungo, I., Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, F., & Jambi, U. (2022). Sosialisasi Sadari Sebagai Upaya Deteksi Dini Kanker Payudara Pada Remaja Putri. Jurnal Pengabdian Masyarakat Kesehatan, 3(2), 226631622–226631624.
Julaecha, J. (2021). Pendidikan Kesehatan tentang Deteksi Dini Kanker Payudara melalui Pemeriksaan Payudara Sendiri (SADARI). Jurnal Abdimas Kesehatan (JAK), 3(2), 115. https://doi.org/10.36565/jak.v3i2.162
Kartika Adyani, Friska Realita, & Anisa Alya Maulidina. (2022). SADARI Sebagai Skrining Kanker Payudara : Literature Review. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 5(10), 1219–1227. https://doi.org/10.56338/mppki.v5i10.2638
Kementrian Kesehatan. (2023). Profil Kesehatan.
Muchtaridi, Halimah, E., Megantara, S., & Wathoni, N. (2021). Promosi Preventif SADARI (Periksa Payudara Sendiri) di Desa Sayang Sebagai Upaya Pencegahan Kanker Payudara. 4(1), 79–86.
Putri, D. F. A. (2022). Penyuluhan Kesehatan Pemeriksaan Payudara Sendiri Bagi Wanita Usia Subur di Kelurahan Samapun. Jurnal Pengabdian Masyarakat Kreatif, 8.
Rohmah, F., & Safriana, R. E. (2024). Pemberian Edukasi Mengenai Pemeriksaan Payudara Sendiri Terhadap Perilaku Deteksi Dini Kanker Payudara Pada Wanita Usia Subur. IJMT : Indonesian Journal of Midwifery Today, 3(2), 101. https://doi.org/10.30587/ijmt.v3i2.7940
Saputri, L. A., Fitriah, I. P., Bd, F., Nisrina, N. A., Bebasari, M., & Merry, Y. A. (2024). Perilaku Wanita Usia Subur dalam Melakukan SADARI : 8(2), 329–341.
Saputri, M. E., Handayani, L., & Trisnowati, H. (2024). EFEKTIVITAS EDUKASI PENCEGAHAN STUNTING DENGAN MEDIA FLIPCHART TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA PUTRI. 8, 4756–4766.
Sari, I. G., Saputri, M. E., & Lubis, R. (2022). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Sadari Pada Remaja Putri Di Smk Pandutama Bogor Tahun 2021. Jurnal Penelitian Keperawatan Kontemporer, 2(1), 98–106. https://doi.org/10.59894/jpkk.v2i1.298
Siregar, R. H. (2021). Peningkatan Pengetahuan Dan Kesadaran Remaja Putri Dalam Melakukan Pemeriksaan Payudara Sendiri (Sadari) Deteksi Dini Kanker Payudara Pada Siswi Kelas X Di Smk Negeri 2 Karawang Tahun 2020. SELAPARANG Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 4(2), 175. https://doi.org/10.31764/jpmb.v4i2.3859
Toy, S. M., Riwu, Y. R., & Ndoen, E. M. (2023). Penguatan Perilaku Sadari Untuk Deteksi Dini Kanker Payudara. Abdimas Galuh, 5(2), 1708. https://doi.org/10.25157/ag.v5i2.12100
Wulandari, F. I., & Yuliana, A. (2021). Pengaruh Sosialisasi Sadari Dalam Upaya Deteksi Dini Ca Mammae Di Desa Joho Sukoharjo. 12(1), 106–113.
Yunita Lestari, & Has’ada Rahman Attamimi. (2022). Sosialisasi Sadari Sebagai Langkah Awal Pencegahan Kanker Payudara Pada Remaja Putri Sma Sekabupaten Sumbawa. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI), 2(2), 180–185. https://doi.org/10.55606/jpkmi.v2i2.279